Di Depan Para Ulama, Ahok Janji Berangkatkan Penjaga Masjid Naik Haji

Kamis, 24 Juli 2014 | 19:55 WIB
 
Kompas.com/Kurnia Sari Aziza Plt Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama saat bertemu dengan Rumina, janda atlet tunanetra. Basuki berjanji akan mengkuliahkan anak-anak Rumina.

JAKARTA, KOMPAS.com — Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama berencana memberangkatkan marbot (penjaga) masjid di Jakarta naik haji secara bertahap.

Basuki mengatakan, bantuan itu sebagai bentuk penghargaan kepada para marbot yang telah mengabdikan dirinya untuk menjaga tempat ibadah.

"Saat ini, saya mendata mereka (marbot) untuk diberangkatkan naik haji," kata Basuki dalam sambutannya pada acara Silaturahmi Ramadhan Bersama Ulama DKI, di Balaikota Jakarta, Kamis (24/7/2014).

Sontak, seluruh peserta yang menghadiri acara buka puasa bersama itu langsung bertepuk tangan riuh mendengar janji Basuki. Pria yang akrab disapa Ahok itu menyadari tidak mudah bagi para marbot untuk bisa berangkat ke Tanah Suci.

Sedapnya Sayur Bening Untuk Berbuka

Berbuka puasa memang cocok dengan hidangan berkuah seperti sayur bening. Selain membuatnya mudah, sayur bening juga sehat dan lezat.
Berbuka puasa memang cocok dengan hidangan berkuah seperti sayur bening. Selain membuatnya mudah, sayur bening juga sehat dan lezat. 
Berbuka puasa memang cocok dengan hidangan berkuah seperti sayur bening. Selain membuatnya mudah, sayur bening …
Sayur Bening Bayam Jagung Manis

Bahan:
200 gram daun bayam, potong-potong
100 gram wortel, bersihkan, potong-potong
60 gram jagung manis pipilan
2 buah tomat, potong dadu
1400 ml air

Gagal Kuliah, Jodi Sukses Bisnis Kue Beromzet Ratusan Juta

Rabu, 2 Juli 2014 | 08:46 WIB
 
KONTAN/DOK PRIBADI Jodi Janitra

KOMPAS.com -
Terjun di bisnis kue kering sejak usia 21 tahun, Jodi Janitra kini sukses meraup omzet ratusan juta rupiah per bulan. Di bawah bendera PT Bonli Cipta Sejahtera, kini ia mengelola lima brand kue kering.
Lima merek produknya adalah Ina Cookies, Kersen Cookies, JnC Cookies, La Difa Cookies, dan Valya. Khusus merek La Difa dan Valya membidik segmen premium. Kedua brand itu juga sudah diekspor ke Malaysia, Hong Kong, dan Kanada.
Omzet rata–rata Rp 120 juta. Namun, saat ada momentum seperti Natal, Imlek, dan Lebaran, omzetnya bisa mencapai Rp 200 juta.
Jodi yang kini berusia 27 tahun mulai merintis bisnis tahun 2008. Bagi Jodi, bisnis kuliner sudah tidak asing. Kebetulan, orangtuanya puluhan tahun menekuni bisnis ini.
Jodi berkisah, mula-mula orangtuanya mencoba peruntungan dengan menjual jahe gajah, tapi bangkrut di tahun 1993. Sejak itu, orangtuanya menjajal aneka bisnis kuliner lainnya, seperti berjualan gado-gado, molen, hingga roti keliling.

Berita Baju Umrah Jokowi Bikin Nenek Anna Menangis Seharian

Selasa, 8 Juli 2014 | 14:41 WIB
 
FACEBOOK Jokowi saat menunaikan ibadah umrah di Tanah Suci pada Minggu (7/7/2014) tengah malam. Foto diambil dari Facebook fans page Joko Widodo.

JAKARTA, KOMPAS.com — Anna Christina (78) menangis seharian di ruang perawatan Rumah Sakit Pondok Indah (RSPI) setelah menonton berita yang mengabarkan adanya kritik terhadap baju umrah Jokowi. Anna dibawa ke UGD RSPI karena khawatir kalau capres pilihannya, Joko Widodo, dicurangi dalam Pilpres 9 Juli mendatang.

"Seharian ini Mama nangis terus setelah nonton berita yang katanya baju umrah Jokowi dikritik. Dari tadi kita, anak-anaknya, pengin matiin TV di sini biar Mama istirahat aja, tapi enggak dibolehin Mama. Seharian ini channel TV harus Metro TV, enggak boleh yang lain," kata Ria, salah seorang anak Anna, Selasa (8/7/2014).

Hidupnya Terlalu Sempurna, Wanita Ini Buat Iri Banyak Orang!

DREAMERSRADIO.COM - Hidup memang tak melulu bisa sempurna dan mengikuti keinginan kita. Namun berbeda dengan wanita cantik asal Cina bernama Wang Huo Guo, yang disebut-sebut memiliki hidup terlalu sempurna hingga membuat banyak orang iri. Lalu, apa yang membuat hidupnya terlalu sempurna?
Yap, Wang kini menjadi bahan perbincangan hangat di kalangan netizen karena hidupnya yang dianggap terlalu sempurna dan tak ada cacat sedikitpun. Pertama, Wang yang masih berusia 20-an ini memiliki wajah yang cantik.